Menu

Mode Gelap
Mengenal Sejarah Transportasi Kereta Api di Lumajang pada Masa Kolonial Belanda Ketua DPRD Lumajang: Keterbukaan Informasi Publik Langkah Strategis untuk Meningkatkan Transparansi dan Akuntabilitas Bupati Lumajang Siap Berikan Solusi untuk Guru non-NIP Peringatan Harjakabpro ke-279 Dikemas Sederhana, Diawali Ziarah Kubur dan Tasyakuran Tiga Bulan, Pemkot Probolinggo Vaksin 3 Ribu Ekor Sapi Pria Pembunuh Istri di Probolinggo Terancam Hukuman Mati, ini Pasal yang Diterapkan Polisi

Peristiwa · 10 Des 2020 09:39 WIB

Lapuk dan Diguyur Hujan, Rumah Ambruk


					Lapuk dan Diguyur Hujan, Rumah Ambruk Perbesar

KADEMANGAN-PANTURA7.com, Rumah milik Busairi (46), warga RT08/ RW 02, Keluruhan Triwung Lor, Kecamatan Kademangan, Kota Probolinggo ambruk. Rumah tersebut ditempati Achmad Sholeh (36), adik Busairi.

Tidak ada korban dalam kejadian tersebut. Namun, diperkiranakan kerugian mencapai Rp10 juta.

Keluarga mengaku tidak punya biaya untuk perbaikan rumah tersebut. Mereka hanya mampu menggunakan kayu kelapa dan bambu untuk menjadi penyangga rumah tersebut.

Lurah Triwung Lor, Yanuar Puji mengatakan, rumah itu ambruk karena kerangkanya sudah lapuk dan dibiarkan tanpa perawatan sejak 10 tahun silam.

Puji menambahkan, ambruknya rumah juga dipicu faktor hujan yang mengguyur rumah. “Tidak ada angin, mungkin penyebabnya adalah hujan,” ujarnya, Kamis, (10/12/2020).

Menurut Puji, kondisi rumah memang sudah rapuh, kayunya penyangga juga sudah lapuk. Sebagian penyekat ruangan pada rumah terbuat dari anyaman bambu. Sejumlah atapnya bocor, bahkan di ruangan belakang nyaris semua atap terbuka akibat kayu yang lapuk.

Dirinya menegaskan bahwa pihaknya akan segera memberikan bantuan kepada korban. “Jadi, kami usahakan untuk segera mendapatkan bantuan,” tegasnya. (*)


Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Rizal Wahyudi


Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang

17 April 2025 - 16:24 WIB

Masak dengan Tungku Tanpa Pengawasan, Rumah Lansia Ludes Terbakar

15 April 2025 - 10:09 WIB

Pencarian Korban Candra di Pantai Bambang Dilakukan Sampai 15 Kilometer dari Lokasi

14 April 2025 - 13:41 WIB

Bus Tabrak Truk di Tol Gempol-Pasuruan, Satu Tewas, Empat Luka

14 April 2025 - 12:53 WIB

Pikap Tabrak Dump Truk di Jalur Pantura Banjarsari Probolinggo, 3 Orang Luka-luka

11 April 2025 - 16:06 WIB

Gempa Magnitudo 3,2, Warga Desa Tunjung Lumajang Berhamburan Keluar Rumah

10 April 2025 - 09:04 WIB

Kecelakaan Beruntun di Jalur Pantura Pasuruan, 5 Orang Luka-luka

10 April 2025 - 05:13 WIB

Tersapu Hujan Angin, Pohon Trambesi di Jember Tumbang Timpa Bangunan

9 April 2025 - 19:18 WIB

Diduga Gangguan Jiwa, Perempuan di Sukorejo Tewas Tertabrak Kereta

9 April 2025 - 16:40 WIB

Trending di Peristiwa