Menu

Mode Gelap
Wisata Kuliner Lebaran, Menyantap Bakso Kabut di Jember Gunung Bromo Disesaki Wisatawan, Polres Probolinggo Jamin Keamanan Hadapi Puncak Arus Balik, ini Antisipasi KAI Daop 9 Jember Genjot PAD, Pemkab Probolinggo Ambil Alih Pengelolaan PKL Stadion Gelora Merdeka Kraksaan Penumpang Terminal Bayuangga Tembus 70.467 Orang, Turun 10 Persen dari Tahun Lalu Kapolres Pasuruan Kota Terbitkan Edaran Jelang Praonan, Ini Aturannya

Berita Pantura · 14 Mar 2022 12:52 WIB

Pengendara Taat Aturan, Terima Bunga dan Coklat


					Pengendara Taat Aturan, Terima Bunga dan Coklat Perbesar

Probolinggo,– Satlantas Polres Probolinggo Kota membagi-bagikan bunga dan coklat bagi pengendara, Senin (14/3/2022). Selain dalam rangkan mengakhiri Operasi Keselamatan Semeru 2022, pemberian tali asih itu untuk mengapresiasi pengguna jalan karena tertib berlalu lintas dan taat protokol kesehatan (prokes).

Pemberian apresiasi ini oleh jajaran Satlantas Polres Probolinggo Kota di lakukan di Traffic Light Brak. Pengguna kendaraan roda dua maupun roda empat yang tertib berlalu lintas baik kendaraan maupun kelengkapannya serta mengenakan masker langsung mendapat tali asih. Mereka dihampiri dan diberi bunga maupun coklat.

Kasat Lantas Polres Probolinggo Kota, AKP Roni Faslah mengatakan, setelah melakukan Operasi Keselamatan Semeru 2022, secara pre-emtif dan preventif kepada masyarakat, 1-14 Maret ini, polisi memberikan apresiasi kepada pengguna jalan.

“Kami bangga jika ke depan masyarakat tetap mau tertib berlalu lintas serta tetap taat prokes, dan ke depan tindakan re-emtif, preventif dan represif tetap kami lakukan namun skala prioritas jika terjadi pelanggaran sehingga 2023, Kota Probolinggo tertib berlalu lintas.” ujarnya.

Selama Operasi Keselamatan Semeru 2022 ini angka pelanggaran meninggat dibandingkan tahun lalu karena pada 2021 masih diterapkan PPKM. Meski meningkat, namum laka lantas potensial, atau meninggal dunia tidak ada atau nol.

“Saya berharap masyarakat pengguna kendaraan di Kota Probolinggo tertib dan taat peraturan saat berkendara, sehingga tidak ada lagi pelanggaran, dan tentunya dapat menghindarkan kecelakaan,” imbuh AKP Roni. (*)

 

Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Albafillah

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Kedapatan Mencuri di Bus, Pria Asal Jember Diamankan Penumpang Bus di Pasuruan

23 Maret 2025 - 22:10 WIB

Tanaman Ganja Dilarang tapi Tumbuh Subur di Lumajang

23 Maret 2025 - 17:05 WIB

Penemuan Ribuan Koin Kuno di Pasuruan Segera Diteliti

28 Januari 2025 - 16:44 WIB

Target PAD Lumajang Melalui Pajak Sebesar Rp170 Miliar

3 Januari 2025 - 11:03 WIB

Pendapatan PBB-P2 Belum Maksimal, BPRD Lumajang Akan Grebeg Desa yang Capaiannya Rendah

2 Januari 2025 - 16:13 WIB

Antisipasi Lonjakan Penumpang saat Nataru, KAI Daop 9 Jember Operasikan Satu KA Tambahan

25 Desember 2024 - 13:27 WIB

Balos Tampilkan Karakteristik Batik Khas Lumajang

22 Desember 2024 - 15:50 WIB

Diguyur Hujan Deras, Gelora Merdeka Kraksaan Banjir

16 Desember 2024 - 18:19 WIB

Banjir Tahunan Resahkan Warga Pasuruan, Dewan Desak Pemprov Jatim Segera Normalisasi Sungai

16 Desember 2024 - 13:20 WIB

Trending di Berita Pantura