Menu

Mode Gelap
Ditinggal Bapergian, Rumah dan Dapur Warga di Kota Probolinggo Ludes Terbakar Karyawati Eratex Kena Begal di Maron, Motor Dirampas 174 Warga Kota Probolinggo Bakal Naik Haji, Diminta Segera Lunasi BPIH Memalukan! Sekelompok Pria Pesta Miras di Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan Sebelum Bunuh Istri, Suami di Probolinggo Minta ‘Jatah’ ke Korban Pemkot Pasuruan Ajukan Lima Raperda, Ini Isinya

Peristiwa · 19 Apr 2022 15:28 WIB

Gaji Telat Dibayar, Buruh Sepatu di Pandaan Lurug Pabrik


					DEMO: Buruh pabrik sepatu saat berunjuk rasa di kantornya sendiri. (Foto: Moh. Rois) Perbesar

DEMO: Buruh pabrik sepatu saat berunjuk rasa di kantornya sendiri. (Foto: Moh. Rois)

Pasuruan,- Ratusan karyawan pabrik PT. Karyamitra Budisentosa di Pandaan, Kabupaten Pasuruan, berunjuk rasa menuntut gaji selama 5 bulan segera dibayarkan. Para karyawan ini melakukan aksi di dalam pabrik, Selasa (19/4/2022).

“Kita minta gaji kita dibayarkan semua, karena tunggakan di tahun 2021 dua bulan setengah belum dibayar. Di tahun 2022 ini, juga dua bulan setengah belum dibayarkan,” kata Sri, salah seorang karyawan.

Menurut Sri, selain menuntut pembayaran gaji, para karyawan juga menagih pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) di tahun 2021 yang masih kurang 50 persen.

“Kami juga meminta THR tahun lalu segera dibayar. Rencananya THR tahun 2022 ini, pihak perusahaan juga akan mencicil lagi selama 6 bulan. Sedangkan keputusan menteri itu harus dikasihkan semua,” ujar Sri.

Sebenarnya, dijelaskan Sri, para karyawan sepatui melakukan aksi protes ini sudah sejak lama. Tetapi baru hari ini mereka kompak aksi secara menyeluruh.

“Mungkin sudah lelah ya, karena banyak kebutuhan, apalagi ini kan mau lebaran,” jelasnya menegaskan.

Intinya, imbuh dia, hari ini para karyawan meminta segera ada kejelasan dari pihak perusahaan. “Jika masih belum ada, kami akan melakukan orasi seperti ini lagi,” ancamnya. (*)

 

Editor: Efendi Muhammad
Publisher: Zainul Hasan R.

Artikel ini telah dibaca 201 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Ditinggal Bapergian, Rumah dan Dapur Warga di Kota Probolinggo Ludes Terbakar

22 April 2025 - 07:10 WIB

Tragis! Pria di Jenggawah Jember Akhiri Hidup dengan Gorok Leher

21 April 2025 - 07:35 WIB

Pejalan Kaki di Mangunharjo Kota Probolinggo Tewas Tertabrak KA, Sengaja Bunuh Diri?

20 April 2025 - 19:15 WIB

Pencarian Candra Ditutup Setelah 7 Hari, Keluarga Ikhlas

20 April 2025 - 14:45 WIB

Diseruduk Truk Kontainer, Pemotor Tewas di Jalur Gempol – Pasuruan

19 April 2025 - 20:44 WIB

Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang

17 April 2025 - 16:24 WIB

Masak dengan Tungku Tanpa Pengawasan, Rumah Lansia Ludes Terbakar

15 April 2025 - 10:09 WIB

Pencarian Korban Candra di Pantai Bambang Dilakukan Sampai 15 Kilometer dari Lokasi

14 April 2025 - 13:41 WIB

Bus Tabrak Truk di Tol Gempol-Pasuruan, Satu Tewas, Empat Luka

14 April 2025 - 12:53 WIB

Trending di Peristiwa