Menu

Mode Gelap
Anggota KPPS di Pasuruan Dukung Paslon saat Kampanye Akbar, KPU Siapkan Sanksi Hari Tenang, Pencopotan APK di Kabupaten Pasuruan Digencarkan Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Lumajang Maraton Bersihkan APK Paslon Dua Sekawan Spesialis Pembobolan Rumah Digulung Polisi Hari Tenang, Bawaslu Kota Probolinggo Sapu Bersih APK Paslon Jadi Langganan Banjir, Pemkab Lumajang Segera Normalisasi Sungai Banter

Pemerintahan · 6 Mei 2022 16:21 WIB

Libur Lebaran, Pengunjung TWSL Naik, 400 Pengunjung per Hari


					Libur Lebaran, Pengunjung TWSL Naik, 400 Pengunjung per Hari Perbesar

Probolinggo – Taman Wisata Studi Lingkungan (TWSL) masih menjadi tempat favorit para libur Lebaran ini. Sejak H + 1 lebaran, pengunjung mengalami peningkatan hingga 400 pengunjung per hari, baik dari Probolinggo hingga daerah sekitar.

Sejak pagi, kebun binatang mini yang berada di Jalan Daendles, Kelurahan Mangunharjo, Kecamatan Mayangan ini sudah didatangi pengunjung. Rata-rata pengunjung datang bersama keluarganya.

“Di libur Lebaran ini, TWSL ada kenaikan pengunjung, dimana kenaikan jumlah pengunjung ini terjadi mulai H + 1, dengan rata-rata 400 pengunjung per hari,” ujar Kepala UPT TWSL, Akbarul Huzaini.

Pengunjung TWSL yang datang ini tak hanya berasal dari lokal Kota Probolinggo maupun Kabupaten Probolinggo, namun juga berasal dari beberapa daerah sekitar, yakni Lumajang, Jember, Pasuruan, hingga Malang.

Selain dapat melihat aneka satwa yang ada di TWSL seperti singa, beruang, hingga rusa, pengunjung juga dapat piknik bersama keluarga sambil menikmati suasana TWSL.

Tak hanya itu, pihak pengelola tetap menerapkan protokol kesehatan. Minimal pengunjung wajib memakai masker, mengingat saat ini masih dalam situasi pandemi Covid-19.

“Meski pada H + 3 sempat mengalami penurunan pengunjung, namun diprediksi di hari minggu besok, pengunjung yang datang akan kembali naik hingga 400 pengunjung lebih,” imbuhnya. (*) 

Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Zainul Hasan R.

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Jadi Langganan Banjir, Pemkab Lumajang Segera Normalisasi Sungai Banter

24 November 2024 - 12:19 WIB

Pemkot Probolinggo Sidak Kios, Stok Pupuk Aman

23 November 2024 - 15:44 WIB

Pembebasan Sanksi Administrasi di Lumajang Berakhir 31 Desember 2024

22 November 2024 - 14:36 WIB

Eksekutif – DPRD Kabupaten Probolinggo Sepakati APBD 2025

21 November 2024 - 18:43 WIB

Tahun 2025, PAD Lumajang Ditargetkan Sebesar Rp422,3 Miliar

18 November 2024 - 15:49 WIB

Lumajang Programkan Makan Gratis Bergizi

18 November 2024 - 09:27 WIB

Perda Madin Ditolak Kemenkum, DPRD Lanjutkan dengan Penyelenggaraan Fasilitas Pesantren

14 November 2024 - 16:58 WIB

Soal Keterbukaan Informasi Publik, Pemkab Lumajang Dituntut Responsif terhadap Aspirasi Masyarakat

14 November 2024 - 16:34 WIB

Tingkat Kerawanan Pilkada Merah, Pemkab Lumajang Raker dan RDP di DPR/MPR RI

14 November 2024 - 08:53 WIB

Trending di Pemerintahan