Menu

Mode Gelap
Libatkan 200 Warga, KPU Gelar Simulasi Pencoblosan Eksekutif – DPRD Kabupaten Probolinggo Sepakati APBD 2025 Bawaslu Kabupaten Pasuruan Usulkan Pemecatan Dua Sekretariat PPS Terkait Dukungan Paslon Bupati ke KPU Kejari Kabupaten Pasuruan Musnahkan Barang Bukti, Kasus Narkoba Masih Mendominasi Jelang Debat Pamungkas, Paslon Diharapkan Bisa Paparkan Ide dan Gagasan Pendukung Kotak Kosong Geruduk KPU dan Bawaslu Kota Pasuruan, Tuding Ada Kongkalikong dengan Paslon Tunggal

Lingkungan · 5 Jul 2023 17:39 WIB

Kemarau, Enam Desa di Kab. Probolinggo Dipasok Air Bersih


					Kantor BPBD Kabupaten Probolinggo. Perbesar

Kantor BPBD Kabupaten Probolinggo.

Probolinggo – Saat ini, wilayah Kabupaten Probolinggo mulai memasuki musim kemarau. Hingga saat ini, ada sejumlah desa di dua kecamatan yang telah mendapat distribusi air bersih dari BPBD setempat.

Total ada enam desa di dua kecamatan yang telah mendapat distribusi air bersih dari BPBD Kabupaten Probolinggo. Yakni, Kecamatan Tegalsiwalan terdiri dari Desa Gunungbekel, Desa Tegalsono, Desa Malasan Wetan, Desa Bulujaran Kidul, dan Desa Bulujaran Lor.

Sementara, satu desa lainnya yakni Desa Sumberkare, Kecamatan Wonomerto. Distribusi air bersih oleh BPBD Kabupaten Probolinggo tersebut karena untuk kebutuhan air bersih warga, mulai memasak hingga lain.

“Jadi ada total 1.156 KK yang telah kami distribusi total mencapai 53.000 liter air bersih,” ujar Kabid Kedaruratan dan Logistik, Zubaidullah.

Sebanyak 53.009 liter air bersih ini diangkut menggunakan dua truk tangki dengan ukuran 5.000 liter, dan 6.000 liter. Pengiriman dilakukan secara berkala menyesuaikan kebutuhan warga.

Tak hanya distribusi air bersih, BPBD Kabupaten Probolinggo juga mendistribusikan 13 tandon air berkapasitas 1.200 liter, terpal, dan 37 jeriken berukuran 10 liter, yang dibagikan kepada warga.

“Jadi pendistribusian air bersihbdan logistik di enam desa ini sesuai surat permohonan dari pihak desa ataupun kecamatan yang kemudian kami verifikasi dan assesment,” imbuhnya. (*)

Editor: Ikhsan Mahmudi
Publisher: Zainul Hasan R.

Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Musim Hujan, Pemkot Probolinggo Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

21 November 2024 - 14:13 WIB

Melanggar Aturan, DLH Kabupaten Pasuruan Tutup Saluran Limbah Dua Perusahaan

20 November 2024 - 19:17 WIB

BPBD Lumajang Imbau Masyarakat Waspadai Aktivitas Gunung Semeru

20 November 2024 - 15:54 WIB

Gunung Semeru Luncurkan Abu Vulkanik Setinggi 900 Meter di Atas Puncak

20 November 2024 - 13:34 WIB

Antisipasi Gangguan, KAI Normalisasi Drainase hingga Siapkan Alat Berat

19 November 2024 - 14:41 WIB

Belum Lengkapi Izin, Komisi 3 DPRD Kota Probolinggo Rekomendasikan Supermarket Baru Ditutup

18 November 2024 - 18:14 WIB

BMKG Imbau Masyarakat Lumajang Tingkatkan Kewaspadaan

18 November 2024 - 09:43 WIB

Musim Hujan, Sembilan Kecamatan di Kabupaten Pasuruan Masuk Zona Rawan Banjir

16 November 2024 - 20:13 WIB

Perhutani Probolinggo-Lumajang Tepis Soal Alih Fungsi Lahan Lindung Jadi Tanaman Tebu

12 November 2024 - 16:23 WIB

Trending di Lingkungan