Menu

Mode Gelap
Pejalan Kaki di Mangunharjo Kota Probolinggo Tewas Tertabrak KA, Sengaja Bunuh Diri? Satu Keluarga Dibegal saat Lintasi Jalan Raya Selogudig Kulon Probolinggo, Motor Amblas Kembalikan Layanan Penerbangan, Bandara Notohadinegoro Jember Direvitalisasi Bupati Lumajang Nilai Kinerja Tim SAR Cari Candra Sudah Maksimal Tasyakuran Kepemimpinan Baru, Walikota Ajak Semua Elemen Bergandengan Tangan Pencarian Candra Ditutup Setelah 7 Hari, Keluarga Ikhlas

Hukum & Kriminal · 8 Nov 2023 07:48 WIB

Heboh! Wanita di Gempol Meninggal tak Wajar di Kamar Mandi


					HEBOH: Polisi memasang garis polisi di depan rumah korban. (foto: Moh. Rois) Perbesar

HEBOH: Polisi memasang garis polisi di depan rumah korban. (foto: Moh. Rois)

Pasuruan,- Endang, ditemukan meninggal dunia di rumahnya, Desa Randupitu, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, Selasa (8/11/2023) petang. Kematian korban menyimpan misteri sehingga membuat aparat kepolisian turun tangan.

Informasi dari warga setempat, Hidayat, kondisi korban yang sudah meninggal pertama kali ditemukan oleh suami korban, Sugiono. Saat itu suami korban baru pulang sehabis kerja.

“Ditemukan sore menjelang maghrib. Korban ditemukan sudah meninggal dunia di kamar mandi,” kata Hidayat.

Pantauan PANTURA7.com dilokasi, apaarat kepolisian telah melakukan olah TKP dan mengamankan beberapa barang bukti.

Selain itu, dalam upaya penyelidikan, polisi juga melibatkan anjing pelacak. Namun, hingga saat ini, penyebab kematian korban masih dalam proses penyelidikan.

“Kami masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab pasti kematian korban,” kata Kasat Reskrim Polres Pasuruan, AKP Achmad Doni Medianto.

Doni membenarkan jika jasad korban ditemukan di kamar mandi. Jenazah korban, menurutnya, telah dievakuasi ke RS Pusdik Brimob Watukosek.

Ketika ditanya apakah pada tubuh korban ditemukan tanda-tanda kekerasan, Doni menyebut bahwa ia masih akan mengecek kondisi mayat ke kamar jemazah rumah sakit.

“Untuk itu, saya perlu kroscek dulu ke rumah sakit,” ucap mantan Kasatreskrim Polres Probolinggo ini. (*)

 

Editor: Mohamad S
Publisher: Moch. Rochim

Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Satu Keluarga Dibegal saat Lintasi Jalan Raya Selogudig Kulon Probolinggo, Motor Amblas

20 April 2025 - 18:51 WIB

Emosi Saat Disapa, Eks Napi Tantang Polisi, Begitu Diperiksa Positif Sabu dan Judi Online

19 April 2025 - 16:54 WIB

Pria Pembunuh Istri di Probolinggo Terancam Hukuman Mati, ini Pasal yang Diterapkan Polisi

18 April 2025 - 17:43 WIB

Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi

18 April 2025 - 05:40 WIB

Wanita Muda Kena Begal di Leces Probolinggo, Tangan Nyaris Putus

17 April 2025 - 18:23 WIB

Habisi Istri dengan Keji, Didik Mengaku Dibakar Rasa Cemburu

17 April 2025 - 17:21 WIB

Polres Pasuruan Kota Bongkar Sindikat Sabu, Lima Orang Diamankan

17 April 2025 - 17:08 WIB

Pelaku Pembuhunan Wanita Muda di Banyuanyar Probolinggo Tertangkap, Ternyata Suami Korban

17 April 2025 - 15:02 WIB

Oknum Guru PNS di Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Belum Jadi Tersangka

16 April 2025 - 19:49 WIB

Trending di Hukum & Kriminal