Menu

Mode Gelap
Pemkab Lumajang Habiskan Rp7,2 M untuk Belanja Motor Kades, Bupati Beberkan Alasannya Pemkab Lumajang Siapkan Rp6,7 M untuk Belanja Motor PCX bagi 198 Kades Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Lumajang Berstatus PNS Cari Tantangan Baru, Pevoli Mega Hangestri Resmi Tinggalkan Red Sparks Guru SD di Lumajang Diduga Lakukan Pelecehan Seksual terhadap Enam Siswi Tiga Terdakwa Kasus Ganja di Gunung Semeru, Lumajang Jalani Sidang Lanjutan

Hukum & Kriminal · 8 Nov 2023 16:42 WIB

Wanita di Pasuruan Meninggal di Kamar Mandi, Polisi Temukan Tiga Luka Tusuk


					TEWAS MISTERIUS: Jasad korban saat pertama kali ditemukan di kamar mandi. (foto: Moh. Rois) Perbesar

TEWAS MISTERIUS: Jasad korban saat pertama kali ditemukan di kamar mandi. (foto: Moh. Rois)

Pasuruan,- Endang, warga Desa Randupitu, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan ditemukan tewas di kamar mandi rumahnya. Pada tubuh korban, ditemukan tiga luka tusuk bekas senjata tajam.

Menurut Kapolres Pasuruan, AKBP Bayu Pratama Gubunagi, hari ini petugas kembali melakukan penyisiran di lokasi kejadian untuk mencari alat bukti baru. Sebelumnya, polisi sudah melakukan olah tempat kejadian perkara.

Pada saat mengecek jasad korban, ditemukan tiga luka tusuk di bagian punggung. Selain itu, juga ada luka lebam di bagian tangan korban.

“Di jasad korban ditemukan tiga luka tusuk dibagian punggung, diduga menggunakan senjata tajam. Senjata tajam itu masih belum ditemukan dan masih kita cari kembali untuk memastikan penyebab pasti kematian korban,” jelas Bayu, Rabu (8/11/23).

Diberitakan sebelumnya, Endang ditemukan meninggal di kediamannya pada Selasa (8/11/2023) petang oleh suaminya, Sugiono. Saat itu, Sugiono baru pulang dari pabrik tempatnya bekerja.

Selain olah TKP, polisi sudah memeriksa sejumlah saksi untuk mengetahui penyebab pasti kematian korban. Dugaan awal, Endang jadi korban pencurian dengan pemberatan setelah HP dan kalung emas korban hilang. (*)

 

 

Editor: Mohamad S

Publisher: Moh. Rochim

Artikel ini telah dibaca 62 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Pelaku Kasus Pelecehan Seksual di Lumajang Berstatus PNS

15 April 2025 - 21:19 WIB

Guru SD di Lumajang Diduga Lakukan Pelecehan Seksual terhadap Enam Siswi

15 April 2025 - 19:49 WIB

Tiga Terdakwa Kasus Ganja di Gunung Semeru, Lumajang Jalani Sidang Lanjutan

15 April 2025 - 19:33 WIB

Tunjukkan Alat Kelaminnya saat Video Call dengan Siswi, Guru di Lumajang Ditangkap Polisi

15 April 2025 - 16:57 WIB

Ngaku Bisa Masukkan ke TNI, Pria di Pasuruan Tipu Gadis Rp100 Juta

15 April 2025 - 16:03 WIB

Kejari Kabupaten Pasuruan Tahan PNS dan Dua Kepala PKBM Terkait Korupsi Dana PKBM

14 April 2025 - 18:31 WIB

Polres Probolinggo Tetapkan Tersangka dalam Kasus Distribusi Pupuk Subsidi Ilegal

14 April 2025 - 18:12 WIB

Polisi Ungkap Modus dan Peran Pelaku Pemalakan di PIER Pasuruan

14 April 2025 - 15:22 WIB

Polisi Gagalkan Peredaran 24 Karung Pupuk Subsidi Ilegal di Probolinggo

14 April 2025 - 03:49 WIB

Trending di Hukum & Kriminal