Menu

Mode Gelap
Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi Wanita Muda Kena Begal di Leces Probolinggo, Tangan Nyaris Putus Habisi Istri dengan Keji, Didik Mengaku Dibakar Rasa Cemburu Polres Pasuruan Kota Bongkar Sindikat Sabu, Lima Orang Diamankan Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang Teknologi Transformasi Digital Pertanahan, Tingkatkan Efisiensi Pelayanan dan Informasi Publik di Lumajang

Hukum & Kriminal · 23 Nov 2023 21:31 WIB

Tepergok Nyolong Motor di Blandongan, Warga Lekok Nyonyor Dimassa


					NYONYOR: Terduga maling motor di Kota Pasuruan menjalani perawatan medis usai dihajar warga. (foto: Moh. Rois). Perbesar

NYONYOR: Terduga maling motor di Kota Pasuruan menjalani perawatan medis usai dihajar warga. (foto: Moh. Rois).

Pasuruan,- Masrul (27), babak belur pasca dihajar massa setelah tepergok mencuri motor di parkiran rumah warga di Kelurahan Blandongan, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan, Kamis (23/11/2023) siang.

Warga Dusun Wedusan, Desa Balonganyar, Kecamatan Lekok, Kabupaten Pasuruan itu, saat ini masih menjalani pemeriksaan polisi.

Kapolsek Bugul Kidul, Kompol Masykur menjelaskan bahwa Masrul kepergok warga ketika hendak mencuri sepeda motor di Kelurahan Blandongan.

Kemudian warga yang mengetahui aksi terduga pelaku, meneriaki maling. Warga di sekitar lokasi pun kemudian berdatangan dan mengajar terduga pelaku.

Beruntung polisi datang tidak lama setelah kejadian, sehingga massa yang emosi bisa ditenangkan. Masrul lalu dievakuasi ke dari lokasi kejadian.

“Pelaku sempat mendapatkan pukulan dari warga,” jelas Masykur.

Pelaku kemudian dibawa ke Klinik Pratama FKTP Polres Pasuruan Kota untuk mendapatkan perawatan medis.

Usai mendapatkan perawatan medis, ia kemudian dibawa ke Polsek Bugul Kidul untuk menjalani pemeriksaan lanjutan.

“Pelaku melakukan aksinya seorang diri. Saat ini pelaku kami amankan ke Polsek Bugulkidul untuk pemeriksaan lebih lanjut,” pungkas Masykur. (*)

 

 

Editor: Mohamad S

Publisher: Moch. Rochim

Artikel ini telah dibaca 67 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi

18 April 2025 - 05:40 WIB

Wanita Muda Kena Begal di Leces Probolinggo, Tangan Nyaris Putus

17 April 2025 - 18:23 WIB

Habisi Istri dengan Keji, Didik Mengaku Dibakar Rasa Cemburu

17 April 2025 - 17:21 WIB

Polres Pasuruan Kota Bongkar Sindikat Sabu, Lima Orang Diamankan

17 April 2025 - 17:08 WIB

Pelaku Pembuhunan Wanita Muda di Banyuanyar Probolinggo Tertangkap, Ternyata Suami Korban

17 April 2025 - 15:02 WIB

Oknum Guru PNS di Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Belum Jadi Tersangka

16 April 2025 - 19:49 WIB

Tiga Terdakwa Kasus Ganja di Lumajang Dituntut Beragam

16 April 2025 - 19:33 WIB

Remaja di Sumberasih Probolinggo Cabuli Tetangga, Korban Masih Berusia 6 Tahun

16 April 2025 - 19:15 WIB

Nekad! Maling Motor ini Beraksi saat Siang Bolong di Jalur Pantura Kraksaan

16 April 2025 - 17:56 WIB

Trending di Hukum & Kriminal