Menu

Mode Gelap
Hilang Sehari, Pria Lansia di Pasuruan Ditemukan Meninggal Safari Ramadhan, Polisi Probolinggo Gelar Layanan Kesehatan Gratis Cucu Main Korek Api, Warung Lansia Ludes Terbakar Petir Sambar Rumah Warga di Rejoso, Sejumlah Barang Rusak Tips Sehat Selama Ramadan, ini Cara Menjaga Pola Makan saat Buka Puasa Tingkatkan Pelayanan Publik, Bupati Jember Resmikan Layanan ‘Wadul Guse’

Sosial · 15 Mar 2025 16:18 WIB

Safari Ramadhan, Polisi Probolinggo Gelar Layanan Kesehatan Gratis


					MELAYANI: Pemberian layanan kesehatan gratis oleh anggota Polres Probolinggo kepada warga Kecamatan Bantaran. (Foto: Bag. Humas Polres Probolinggo) Perbesar

MELAYANI: Pemberian layanan kesehatan gratis oleh anggota Polres Probolinggo kepada warga Kecamatan Bantaran. (Foto: Bag. Humas Polres Probolinggo)

Probolinggo,- Polres Probolinggo gelar kegiatan bakti kesehatan (Bakkes) berupa pemeriksaan kesehatan secara gratis dan pembagian takjil di Masjid Ainur Rohmah, Bantaran, Kabupaten Probolinggo, Jum’at (14/3/25) sore.

Kegiatan ini bertujuan untuk mendekatkan Polri dengan masyarakat serta mendukung program Asta Cita Presiden Prabowo Suno, khususnya dalam bidang kesehatan dan kesejahteraan sosial.

Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana mengatakan bahwa kegiatan ini menjadi salah satu bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat.

“Kami ingin hadir langsung ditengah masyarakat memberikan layanan kesehatan gratis serta bantuan sosial lainnya,”‘katanya.

“Selain itu kami juga membagikan takjil untuk dinikmati bersama saat berbuka puasa,” AKBP Wisnu menambahkan.

Ia berharap kegiatan ini dapat membantu masyarakat untuk melakukan konsultasi kesehatan secara gratis sehingga apabila terdapat penyakit dapat segera diobati.

“Kami harap masyarakat semuanya sehat dan dapat menjalankan ibadah puasa dengan lancar sampai lebaran tiba,” tutur AKBP Wisnu.

Dalam kegiatan bakti kesehatan ini, personel Polres Probolinggo Polda Jatim juga mengikuti tadarus Al-Quran bersama masyarakat menjelang buka puasa. (*)

 


Editor : Mohammad S

Publisher : Keyra


Artikel ini telah dibaca 31 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Tingkatkan Pelayanan Publik, Bupati Jember Resmikan Layanan ‘Wadul Guse’

15 Maret 2025 - 04:55 WIB

Pasar Semampir Mulai Ditata Ulang, Satpol PP Tertibkan Pedagang Bandel

14 Maret 2025 - 21:19 WIB

Temui Wali Kota, Kalapas Probolinggo Minta Pemkot Dibangunkan Lapas Baru

14 Maret 2025 - 18:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Organda Probolinggo Siapkan Bus Cadangan

14 Maret 2025 - 14:20 WIB

Tampung Aspirasi Pedagang, Bupati Gus Haris Tata Ulang Pasar Semampir

13 Maret 2025 - 20:19 WIB

Bupati Gus Haris Pimpin Tera Ulang BBM di SPBU Tongas, ini Hasilnya

13 Maret 2025 - 16:25 WIB

Tangis Haru Pecah Ketika Warga Binaan Lapas Lumajang Bertemu Buah Hatinya

13 Maret 2025 - 15:51 WIB

Ramadhan Berkah, PT. BJB Salurkan 4,5 Ton Beras bagi Warga di 4 Kelurahan

13 Maret 2025 - 14:01 WIB

Bupati Gus Haris Sidak Pasar Tongas, Pastikan Harga dan Stok Bahan Pokok Aman

13 Maret 2025 - 12:34 WIB

Trending di Sosial