Menu

Mode Gelap
Ditinggal Bepergian, Rumah dan Dapur Warga di Kota Probolinggo Ludes Terbakar Karyawati Eratex Kena Begal di Maron, Motor Dirampas 174 Warga Kota Probolinggo Bakal Naik Haji, Diminta Segera Lunasi BPIH Memalukan! Sekelompok Pria Pesta Miras di Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan Sebelum Bunuh Istri, Suami di Probolinggo Minta ‘Jatah’ ke Korban Pemkot Pasuruan Ajukan Lima Raperda, Ini Isinya

Hukum & Kriminal · 18 Mar 2020 08:49 WIB

Perangi Narkoba, Polisi Kumpulkan Kelompok Masyarakat


					Perangi Narkoba, Polisi Kumpulkan Kelompok Masyarakat Perbesar

WONOASIH-PANTURA7.com, Kepolisian Sektor (Polsek) Wonoasih, memberikan sosialisasi dan penyuluhan bahaya NAPSA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Akdiftif ) terhadap kelompok masyarakat Minak Jinggo, di Aula Kelurahan / Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo, Rabu (18/3/2020)

Kapolsek Wonoasih, Kompol Kuzaini mengatakan, bahwa sosialisasi dan penyuluhan tersebut merupakan upaya kepolisian melakukan pencegahan penyalahgunaan narkotika maupun sejenisnya.

“Memberikan kesadaran akan Hukum dan bahaya NAPZA, memberikan penjelasan mengenai Undang undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika serta memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu waspada terhadap bahaya narkoba,” kata Kuzaini.

Dengan penyuluhan itu, jelas dia, agar para pemuda lebih awal mengenal jenis narkoba berikut bahayanya sehingga mereka bisa membenyengi diri. “Jangan sampai terbawa atau terpengaruh dengan narkoba,” imbaunya.

Menurut Kapolsek, narkoba adalah kejahatan transnasional dan internasional serta kejahatan yang terorganisir. Untuk itu, imbuhnya, diperlukan peran serta seluruh lapisan masyarakat dalam memerangi narkoba.

Bagi orang tua, lanjut Kompol H.Kuzaini, agar lebih memperhatikan anak-anaknya supaya terhindar dari penyalahgunaan narkoba. Aabila sudah terjerumus di dalamnya, maka akan sulit untuk keluar.

“Kepada para pemuda dan lapisan masyarakat, khususnya masyarakat di.Kecamatan Wonoasih, diharapkan dapat memiliki daya cegah dan daya tangkal terhadap penyalahgunaan narkoba, dan tidak akan terpengaruh bahaya penyalahgunaan narkoba,” wanti dia. (*)


Editor : Efendi Muhammad
Publisher : Rizal Wahyudi


Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Karyawati Eratex Kena Begal di Maron, Motor Dirampas

21 April 2025 - 20:55 WIB

Memalukan! Sekelompok Pria Pesta Miras di Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan

21 April 2025 - 18:46 WIB

Sebelum Bunuh Istri, Suami di Probolinggo Minta ‘Jatah’ ke Korban

21 April 2025 - 18:23 WIB

Kasus Pelecehan Siswa SMP oleh Guru PNS, Polres Masih Periksa Sejumlah Saksi

21 April 2025 - 14:08 WIB

Satu Keluarga Dibegal saat Lintasi Jalan Raya Selogudig Kulon Probolinggo, Motor Amblas

20 April 2025 - 18:51 WIB

Emosi Saat Disapa, Eks Napi Tantang Polisi, Begitu Diperiksa Positif Sabu dan Judi Online

19 April 2025 - 16:54 WIB

Tiga Bulan, Pemkot Probolinggo Vaksin 3 Ribu Ekor Sapi

18 April 2025 - 18:40 WIB

Pria Pembunuh Istri di Probolinggo Terancam Hukuman Mati, ini Pasal yang Diterapkan Polisi

18 April 2025 - 17:43 WIB

Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi

18 April 2025 - 05:40 WIB

Trending di Hukum & Kriminal