Menu

Mode Gelap
Pemkot Probolinggo Segera Tata Ulang Alun-alun, Siapkan Anggaran Rp10 M Tepis Isu Pecah Kongsi, Bupati dan Wabup Jember Tampil Harmonis saat Hadiri Rapat Paripurna Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi Wanita Muda Kena Begal di Leces Probolinggo, Tangan Nyaris Putus Habisi Istri dengan Keji, Didik Mengaku Dibakar Rasa Cemburu Polres Pasuruan Kota Bongkar Sindikat Sabu, Lima Orang Diamankan

Peristiwa · 28 Mei 2020 11:25 WIB

Wanita di Krejengan Tewas Tersambar Petir Usai Tanam Tembakau


					Wanita di Krejengan Tewas Tersambar Petir Usai Tanam Tembakau Perbesar

KREJENGAN-PANTURA7.com, Nahas menimpa Subhana (52) warga Dusun Krajan, Desa Temenggungan, Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo. Ibu rumah tangga (IRT) ini tewas pasca tersambar petir di sawahnya.

Informasi yang dihimpun, korban disambar petir pada Kamis (28/5/2020) sekitar pukul15.00 Wib. Saat itu, ia hendak pulang ke rumahnya setelah menanam bibit tembakau di sawah miliknya.

Kanitreskrim Polsek Krejengan, Bripka Fajar Setiawan mengatakan, sebelum meninggal tersambar petir, korban bersama Mustami (54) suaminya dan Holipa (35) anaknya berangkat dari rumahnya sekitar pukul 8.00 Wib menuju sawahnya.

“Sekitar pukul 14.00 Wib, hujan turun dengan lebat disertai petir. Melihat cuaca tidak mendukung akhirnya mereka dengan para petani lainnya memilih berteduh,” kata Fajar.

Setelah berteduh beberapa menit, lanjut Fajar, korban bermaksud kembali pulang kerumahnya begitu melihat hujan mulai reda. Namun, menurut Fajar, saat beranjak pulang kilatan petir menyambar tubuh korban.

“Setelah tersambar petir, saat itu juga korban meninggal dunia di lokasi kejadian. Korban kemudian dibawa pulang oleh suaminya dibantu warga sekitar,” terang Fajar.

Meninggalnya korban, sambung Fajar, diterima oleh pihak keluarga, sehingga pihak keluarga menolak jasad korban iotopsi.

“Menyadari kalau korban meninggal karena bencana, pihak keluarga juga sudah membuat surat pernyataan,” tutup Mantan Kanitreskrim Polsek Besuk ini. (*)


Editor : Efendi Muhammad
Publisher : A. Zainullah FT


Artikel ini telah dibaca 51 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang

17 April 2025 - 16:24 WIB

Masak dengan Tungku Tanpa Pengawasan, Rumah Lansia Ludes Terbakar

15 April 2025 - 10:09 WIB

Pencarian Korban Candra di Pantai Bambang Dilakukan Sampai 15 Kilometer dari Lokasi

14 April 2025 - 13:41 WIB

Bus Tabrak Truk di Tol Gempol-Pasuruan, Satu Tewas, Empat Luka

14 April 2025 - 12:53 WIB

Pikap Tabrak Dump Truk di Jalur Pantura Banjarsari Probolinggo, 3 Orang Luka-luka

11 April 2025 - 16:06 WIB

Gempa Magnitudo 3,2, Warga Desa Tunjung Lumajang Berhamburan Keluar Rumah

10 April 2025 - 09:04 WIB

Kecelakaan Beruntun di Jalur Pantura Pasuruan, 5 Orang Luka-luka

10 April 2025 - 05:13 WIB

Tersapu Hujan Angin, Pohon Trambesi di Jember Tumbang Timpa Bangunan

9 April 2025 - 19:18 WIB

Diduga Gangguan Jiwa, Perempuan di Sukorejo Tewas Tertabrak Kereta

9 April 2025 - 16:40 WIB

Trending di Peristiwa