Menu

Mode Gelap
Diawasi dari Udara, Lokasi Sabung Ayam di Nguling Dibongkar Polisi Wanita Muda Kena Begal di Leces Probolinggo, Tangan Nyaris Putus Habisi Istri dengan Keji, Didik Mengaku Dibakar Rasa Cemburu Polres Pasuruan Kota Bongkar Sindikat Sabu, Lima Orang Diamankan Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang Teknologi Transformasi Digital Pertanahan, Tingkatkan Efisiensi Pelayanan dan Informasi Publik di Lumajang

Peristiwa · 13 Des 2021 16:56 WIB

Rem Bong, Motor Masuk Hutan, Warga Kedopok Tewas


					Rem Bong, Motor Masuk Hutan, Warga Kedopok Tewas Perbesar

Probolinggo – Sebuah motor yang dikendarai warga Kecamatan Kedopok, Kota Probolinggo mengalami rem blong dan masuk ke hutan jati di Jlan Raya Sumber, Desa/Kecamatan Sumber, Senin pagi (13/12/21). Akibat kejadian ini pengendara motor tewas.

Kapolsek Sumber, AKP Sono mengatakan, sekitar pukul 09.00, korban yang diketahui bernama Sures (56), warga Dusun Krajan, Kelurahan Kareng Lor, Kecamatan Kedopok saat itu hendak pulang dari Desa Sumber.

“Saat di TKP diduga rem motor yang dikendarai korban berjenis Honda Vario Nopol N 5937 MT, warna putih blong. Motor melaju kencang di turunan hingga nyelonong masuk ke hutan mahoni,” ujarnya.

Akibat kejadian tersebut, korban mengalami luka berat, hingga mengakibatkan korban meninggal. Sedangkan motor yang dikendarainya ringsek.

Warga yang mengetahui kejadian tersebut langsung menghubungi Polsek Sumber. Petugas yang datang langsung mengevakuasi korban ke kamar mayat RSUD dr. Moh. Saleh. Selanjutnya usai olah TKP, motor yang dikendarai korban kemudian dievakuasi ke Mapolsek Sumber.

“Saya mengimbau kepada pengendara jika baik ke Sumber tidak direkomendasikan motor matik karena saat turun rem motor panas dan mengakibatkan blong. Dan kami minta kepada Dishub agar memasang rambu di sekitar lokasi agar pengendara berhati-hati,” imbuh mantan Kanit Reskrim Polsek Mayangan ini. (*)


Editor: Ikhsan Mahmudi
Publisher: Albafillah

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Sopir Meninggal Dunia saat Mengemudi, Bus Tabrak Pohon di Lumajang

17 April 2025 - 16:24 WIB

Masak dengan Tungku Tanpa Pengawasan, Rumah Lansia Ludes Terbakar

15 April 2025 - 10:09 WIB

Pencarian Korban Candra di Pantai Bambang Dilakukan Sampai 15 Kilometer dari Lokasi

14 April 2025 - 13:41 WIB

Bus Tabrak Truk di Tol Gempol-Pasuruan, Satu Tewas, Empat Luka

14 April 2025 - 12:53 WIB

Pikap Tabrak Dump Truk di Jalur Pantura Banjarsari Probolinggo, 3 Orang Luka-luka

11 April 2025 - 16:06 WIB

Gempa Magnitudo 3,2, Warga Desa Tunjung Lumajang Berhamburan Keluar Rumah

10 April 2025 - 09:04 WIB

Kecelakaan Beruntun di Jalur Pantura Pasuruan, 5 Orang Luka-luka

10 April 2025 - 05:13 WIB

Tersapu Hujan Angin, Pohon Trambesi di Jember Tumbang Timpa Bangunan

9 April 2025 - 19:18 WIB

Diduga Gangguan Jiwa, Perempuan di Sukorejo Tewas Tertabrak Kereta

9 April 2025 - 16:40 WIB

Trending di Peristiwa