Menu

Mode Gelap
Emosi Saat Disapa, Eks Napi Tantang Polisi, Begitu Diperiksa Positif Sabu dan Judi Online Kebijakan soal Pajak ‘Dikuliti’, Gubernur Khofifah Beberkan Prinsip Keadilan Fiskal Mengenal Sejarah Transportasi Kereta Api di Lumajang pada Masa Kolonial Belanda Ketua DPRD Lumajang: Keterbukaan Informasi Publik Langkah Strategis untuk Meningkatkan Transparansi dan Akuntabilitas Bupati Lumajang Siap Berikan Solusi untuk Guru non-NIP Peringatan Harjakabpro ke-279 Dikemas Sederhana, Diawali Ziarah Kubur dan Tasyakuran

Pemerintahan · 17 Sep 2022 16:57 WIB

Bawaslu Kota Probolinggo Buka Pendaftaran Panwascam


					Bawaslu Kota Probolinggo Buka Pendaftaran Panwascam Perbesar

Probolinggo – Mendekati Pemilu 2024, Bawaslu Kota Probolinggo membuka pendaftaran Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam). Diharapkan dengan telah adanya Panwascam dapat melakukan pengawasan sejak di mulainya tahapan pemilu.

Dibukanya pendaftaran Panwascam Kota Probolinggo ini disampaikan Ketua Bawaslu Kota Probolinggo, Azzam Fikri. Dikatakan pendaftaran Panwascam ini mulai dibuka tanggal 21 hingga 27 September.

“Adapun syarat – syarat peserta sudah dishare di media sosial di antaranya, minimal usia 25 tahun, tidak pernah menjadi anggota parpol, dan tim kampanye presiden, serta memiliki kemampun dan keahlian tentang kepemiluan,” ujarnya.

Untuk kebutuhan Panwascam, Bawaslu Kota Probolinggo membutuhkan 15 orang petugas Bawaslu. Yang mana 15 orang petugas ini akan disebar di lima kecamatan. Jadi, untuk masing – masing kecamatan terdapat tiga petugas Panwascam.

Nantinya para pelamar akan melalui proses mulai dari pendaftaran hingga tes melalui online. Namun, di dalam proses seleksi tersebut, akan ada tatap muka salah satunya wawancara. Dan setelah 15 orang petugas Panwascam terpenuhi, maka di akhir Oktober 2022 akan di lantik dan mulai bekerja.

“Bawaslu berharap dengan terbentuknya Panwascam ini, dapat membanru tugas Bawaslu di tingkat kecamatan tentang upaya pencegahan di tiap tahapan calon peserta pemilu, mulai dari pendaftaran hingga verifikasi faktual bisa berjalan dengan baik,” imbuh Azzam.

Tak hanya itu, Bawaslu Kota Probolinggo juga berharap peran serta masyarakat ikut mengawasi tahapan pemilu. (*) 

 

Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Zainul Hasan R.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Ketua DPRD Lumajang: Keterbukaan Informasi Publik Langkah Strategis untuk Meningkatkan Transparansi dan Akuntabilitas

19 April 2025 - 10:36 WIB

Bupati Lumajang Siap Berikan Solusi untuk Guru non-NIP

19 April 2025 - 09:42 WIB

Solusi Air Bersih di Lumajang: Bupati dan Walikota Probolinggo Dukung Rencana Pembangunan Infrastruktur Air

18 April 2025 - 12:58 WIB

Tepis Isu Pecah Kongsi, Bupati dan Wabup Jember Tampil Harmonis saat Hadiri Rapat Paripurna

18 April 2025 - 09:11 WIB

Teknologi Transformasi Digital Pertanahan, Tingkatkan Efisiensi Pelayanan dan Informasi Publik di Lumajang

17 April 2025 - 15:24 WIB

Efisiensi Anggaran Pemkab Lumajang: Penghematan Biaya Operasional Menuju Pembangunan Infrastruktur, Kesehatan dan Pembelian Motor untuk Kades

16 April 2025 - 16:45 WIB

Ini Alasan Pemkab Lumajang Pilih Motor Honda PCX untuk 198 Kepala Desa

16 April 2025 - 13:00 WIB

Bupati Lumajang dan Menteri PUPR Bahas Perbaikan Infrastruktur Pasca Bencana

16 April 2025 - 12:04 WIB

Pemkab Lumajang Habiskan Rp7,2 M untuk Belanja Motor Kades, Bupati Beberkan Alasannya

16 April 2025 - 04:33 WIB

Trending di Pemerintahan